Cara Membuat Pagar Balkon Modern Minimalis
Citilum.com – Ada berbagai cara yang bisa Sahabat lakukan sebelum mulai membuat pagar balkon modern minimalis. Apabila Sahabat memiliki rumah dengan 2 lantai atau lebih, maka balkon menjadi elemen yang penting. Balkon menjadi tempat bersantai bersama, sehingga perlu di lengkapi dengan pagar agar aman. Apalagi jika ada anak kecil dalam anggota keluarga. Berikut ini adalah cara-cara yang bisa Sahabat ikuti.
Tentukan Ukuran Pagar sesuai dengan Ukuran Balkon
Cara pertama yang wajib Sahabat lakukan adalah menentukan ukuran balkon rumahnya. Umumnya, ukuran tinggi pagar balkon berkisar 90 – 100 cm. Sedangkan ukuran panjang pagar menyesuaikan panjang balkon. Perlu di perhatikan juga untuk tinggi balkon sudah aman, baik untuk orang dewasa maupun anak-anak.
Sesuaikan model pagar balkon dnegan konsep rumah
Cara kedua yang bisa Sahabat gunakan adalah model dan warna pagar balkon harus sesuai dengan konsep hunian atau rumah Sahabat. Sehingga tampilan fasad rumah tampak serasi. Misalnya saja rumah dengan konsep klasik, paling cocok menggunakan model pagar motif bunga-bunga yang rumit.
Material yang Digunakan
Selain mengetahui fungsi dari pagar balkon rumah, Sahabat juga perlu mengetahui bahan atau material yang digunakan dalam membuat pagar balkon. Memilih material pagar balkon rumah ini sangat penting. Karena bahan yang berkualitas akan awet dan tahan lama bertahun-tahun meskipun terpapar cuaca ekstrem berulang kali.
Model pagar balkon menarik lainnya :
Citilum Aluminium : Produsen Kusen Aluminium Terpercaya
Citilum Aluminium bangga menjadi kontraktor aluminium dengan pengalaman yang luas dan mendalam. Kami di Citilum Aluminium, memahami betapa pentingnya aluminium dalam proyek konstruksi modern. Oleh karena itu, Kami menyediakan berbagai pilihan model pintu, jendela, partisi dan kusen dengan bahan aluminium yang berkualitas. Dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan desain proyek Sahabat.
Pesan dimana?
Halo Sahabat Aluminium!
Apabila Sahabat tengah membuat ruang kerja bisnis di Jogja dan ingin memiliki kusen aluminium seperti model-model di atas. Maka memilih Citilum Aluminium sebagai produsen aluminium bisa menjadi pilihan yang tepat. Citilum Aluminium mengedepankan kualitas bahan, pekerja yang profesional dan tentunya harga yang bersaing. Sahabat bisa menghubungi dibawah ini untuk mendapatkan informasi lebih lanjut tentang produk-produk aluminium Kami.
WhatsApp :
0899-4678-686 (Citilum Bantul)
0857-9797-1135 (Citilum Sleman)
Toko Citilum Aluminium di Google Map Citilum Aluminium .
Terimakasih.